Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2023

Resume Materi PKKMB DAY 2 Proses Pelayanan ULC

Gambar
  Unusa Language Canter (ULC) telah bekerjasama dengan Yayasan Pendidikan Internasional Indonesia (IIEF) untuk melakukan standarisasi penyelenggaraan Toefl ITP tingkat internasional di lingkungan civitas Unusa. Melalui kerja sama ini, Unusa memastikan kemampuannya dalam menyelenggarakan Toefl ITP secara mandiri. Ditegaskan, pusat bahasa mendapat perhatian penuh dari Unusa, karena bahasa merupakan aspek kunci dunia. Oleh karena itu, Unusa sangat mendukung kerjasama ini. Tidak dapat disangkal bahwa ada lima kunci bahasa, oleh karena itu Unusa sangat memperhatikan agar lulusan Unusa dapat menguasai bahasa-bahasa tersebut. Harapan mahasiswa Unusa adalah agar mereka dapat menguasai bahasa Inggris, yang saat ini menjadi salah satu bahasa yang digunakan di seluruh dunia. Oleh karena itu, Unusa juga sedang mempersiapkan pengajaran bahasa lainnya agar di masa depan dapat menjalin hubungan dan membangun kerja sama. Keuntungan bagi mahasiswa yang memiliki sertifikasi TOEFL ITP adalah dapat menggu

Resume Materi PKKMB DAY 2 Proses Pelayanan Kesehatan

Gambar
Pelayanan kesehatan adalah segala upaya dan kegiatan yang bertujuan untuk mencegah dan mengobati penyakit. Ini mencakup semua usaha yang dilakukan oleh petugas kesehatan untuk meningkatkan dan memulihkan kesehatan masyarakat. Salah satu jenis pelayanan kesehatan di Indonesia adalah pelayanan kedokteran. Pelayanan Kesehatan Masyarakat (PKM) adalah sistem rujukan yang mencakup pelayanan rawat jalan, rawat inap, gawat darurat, dan dokter keluarga. Tujuan utama PKM adalah memelihara dan meningkatkan kesehatan (promotif), mencegah penyakit (preventif), menyembuhkan penyakit (kuratif), dan memulihkan kesehatan (rehabilitasi) individu, keluarga, kelompok, dan masyarakat serta lingkungan.   Link Blog Teman :  https://blogkhildaaaa.blogspot.com/2023/09/resume-proses-pelayanan-kesehatan.html?m=1

Resume Materi PKKMB DAY 2 Alur Penggunaan dan Pelayanan di Perpustakaan Unusa

Gambar
"Alur penggunaan dan pelayanan di perpustakaan Unusa " - Layanan kartu baca - Layanan kartu super - Layanan pembuatan KTA Berikut adalah jenis layanan multimedia yang tersedia di perpustakaan Universitas NU Surabaya: Layanan sirkulasi multimedia Layanan koleksi digital Layanan penerimaan tugas akhir Fasilitas yang tersedia di bagian multimedia meliputi: - Komputer dengan ruang CD/DVD, headset/speaker aktif - Perekam kaset dan perangkat audio - Pemutar DVD - TV LED - Komputer untuk mengakses digilib - Layanan serial Berikut adalah beberapa koleksi tercetak dan elektronik yang tersedia: - Koleksi tercetak: - Jurnal tercetak - Majalah - Surat kabar - Jurnal langganan mandiri - Jurnal DIKTI - Konsorsium FPPTI JATIM - Bidang layanan referensi Jenis koleksi referensi dibagi menjadi dua, yaitu: 1. Buku-buku rujukan umum tercetak, antara lain: - Ensiklopedi - Kamus - Handbook - Biografi - Geografi dan sejarah - Direktori - Buku tahunan

Resume Materi PKKMB DAY 2 Pancasila sebagai dasar pembangunan Indonesia Emas

Gambar
  Tema: Pancasila sebagai Dasar Pembangunan Indonesia Emas Negara dapat bubar kapan saja, oleh karena itu kita perlu memiliki pondasi yang kuat, termasuk persatuan antar bangsa. Oleh karena itu, kita harus bangga menjadi bagian dari Nadhlatul Ulama. Bagaimana cara kita menghadapi masa depan Indonesia yang gemilang? Ada modal yang dimiliki dalam menghadapi Indonesia, yaitu bonus demografis dengan jumlah penduduk yang besar. Oleh karena itu, tidak mengherankan jika Indonesia menjadi incaran negara-negara barat. Dalam sejarah, ketika menghadapi bonus dan tantangan ini, kita harus memiliki cara berpikir dan visi ke depan. Kedudukan Pancasila dalam pembangunan nasional sangat penting. Pancasila harus menjadi kerangka kognitif dalam mengidentifikasi diri sebagai bangsa. Pancasila juga harus menjadi landasan dalam pembangunan nasional. Narasumber : Ema Umiyyatul Chusnah, S.T., M.M.Pd - Komisi IV DPR RI digantikan oleh Bapak Mukari Link Blog Teman : https://blogkhildaaaa.blogspot.com/2023/09

Resume Materi PKKMB DAY 2 Sosialisasi Learning ManagementSystem(SIM)dan Sistem Informasi Manajemen untuk Kesiapan Pendidikan Berbasis Digital di Unusa

Gambar
  "Sosialisasi Sistem Manajemen Pembelajaran (SIM) dan Sistem Informasi Manajemen untuk Persiapan Pendidikan Berbasis Digital di Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa)" Fungsi LMS LMS dapat membantu pengajar atau dosen dalam merencanakan dan membuat silabus, mengelola bahan pembelajaran, mengatur aktivitas perkuliahan mahasiswa, mengelola nilai, merekapitulasi kehadiran, berdiskusi, dan melakukan evaluasi pembelajaran. Keuntungan belajar dengan menggunakan LMS : 1. Terintegrasi dengan SIM Akademik. 2. Waktu belajar menjadi lebih efisien karena pembelajaran online dapat diakses di mana saja dan kapan saja. 3. Memudahkan aktivitas kuliah seperti tugas, pengunggahan materi, dan diskusi interaktif. 4. Mempermudah dosen dalam mengumpulkan dan menganalisis data hasil perkuliahan mahasiswa dengan waktu yang lebih singkat. 5. Metode pembelajaran LMS menggunakan berbagai teknologi informasi seperti gambar, suara, animasi, video, dan teks untuk membuat materi pembelajaran le

Resume Materi PKKMB DAY 2 RESUME SOSIALISASI PROGRAM LPKS

Gambar
  LPKS adalah lembaga yang menyelenggarakan pelatihan kerja swasta sesuai dengan kebutuhan. Lembaga ini didirikan untuk memberikan kesempatan kepada lulusan untuk berkarir di luar negeri. LPKS memiliki banyak program, salah satunya adalah Inkab (Institusi Inkubator). Link Blog Teman : https://blogkhildaaaa.blogspot.com/2023/09/sosialisasi-program-lpks.html?m=1

Resume PKKMB DAY 2 Generasi Muda Berintegritas Anti Korupsi

Gambar
Indonesia merupakan negara yang sangat berpotensi untuk menjadi negara yang maju. Alasan Indonesia memiliki potensi yang besar karena Indonesia memiliki persentase sebesar 69,25% masyarakatnya adalah usia produktif.  Mirisnya, dalam proses Indonesia negara maju ini masih terdapat orang – orang yang menghambat proses kemajuannya, tidak lain adalah para koruptor. Para pejabat koruptor ini dapat menghambat proses majunya Indonesia karena mereka adalah orang – orang yang bekerja hanya untuk mensejahterakan dirinya sendiri yang dimana mereka “mencuri” uang dari masyarakat yang seharusnya dananya digunakan untuk membangun negara ini justru merekalah yang menikmati hasil uang tersebut. Oleh karena itu, Unusa mengundang Prof. Haryono Umar, SE.Ak., M.Si., yang merupakan mantan wakil ketua KPK pada tahun 2007 - 2011 untuk memberikan informasi kepada mahasiswa tentang buruknya tindakan korupsi yang dapat merugikan orang lain bahkan negara.    Narasumber :  Prof. Haryono Umar, SE.Ak.,  M.Si.    L

Resume Materi PKKMB DAY 2 Mahasiswa Unusa Dalam Generasi Aswaja An - Nahdliyah

Gambar
 Secara spesifik, NU merumuskan Aswaja sebagai sebuah mazhab yang dalam berakidah mengikuti salah satu dari dua imam : Al- Asy'ari dan Al-Maturidi dalam ubudiyah mengikuti salah satu imam empat (Hanafi,Maliki, Syafi'i dan Hambali), dan dalam bidang tasawuf mengikuti salah satu dari dua imam Al-Junaidi atau Al-Ghazali.   Nahdlatul Ulama memiliki empat dasar prinsip, yaitu tawassuh, tasamuh, i'tidal, dan tawazun. Unusa mengundang KH. Reza Ahmad Zahid untuk menguatkan akidah dari para mahasiswa baru Unusa , agar menjadi An Nahdliyah yang cerdas. Narasumber : KH. Reza Ahmad Zahid  Link Blog Teman :  https://blogkhildaaaa.blogspot.com/2023/09/5mahasiswa-unusa-dalam-generasi-aswaja.html?m=1

Resume Materi PKKMB DAY 2 Peran Mahasiswa Dalam Kepedulian Lingkungan Untuk Kesehatan Dan Perwujudan Indonesia Emas

Gambar
  Untuk mewujudkan negara Indonesia yang menjadi negara yang maju dan ber SDM unggul, maka untuk mewujudkan hal tersebut adalah dengan cara meningkatkan kualitas manusia melalui jalur pendidikan. Manusia - manusia yang berkualitas itu hanya akan tercipta dari proses pendidikan yang berkualitas pada semua tingkatan, termasuk pendidikan tinggi.   Kita sebagai mahasiswa Unusa , kita berperan untuk peduli terhadap lingkungan demi mewujudkan Indonesia yang maju dan ber SDM tinggi. Untuk memulai hal tersebut, kita sebagai mahasiswa harus menyiapkan diri menjadi pembelajar sejati yang terampil,lincah dan ulet(powerfull agile learner). Selain itu, kita sebagai mahasiswa juga harus menyiapkan diri untuk menjadi sarjana - sarjana yang tangguh, relevan, dengan kebutuhan zaman, dan siap menjadi kader bangsa dengan semangat kebanggan yang tinggi.   Narasumber : Muslikha Nourma Rhoumadoni, S.KM.,M.Kes.   Link Blog Teman : 

Resume Materi PKKMB DAY 2 Digital Portofolio Untuk Generasi Rahmatan Lil Alamin UNUSA

Gambar
  Portofolio adalah laporan tentang diri kita yang lengkap. Portofolio biasa digunakan untuk alat negosiasi dan promosi. Cara membuat potofolio digital, kita bisa mengggunakan website atau blog. Dengan menggunakan web atau blog, anda bisa melakukan customize desain sesuai dengan yang anda kehendaki.  Tahap untuk membangun portofolio adalah yang pertama menentukan arah hidup anda. Yang kedua adalah tentukan skill anda. Yang ketiga adalah kembangkan skill anda. Yang keempat adalah perbanyak latihan dan proyek. Yang kelima adalah buat portofolio menggunakan blog atau web. Yang terakhir adalah update dan percantik web anda.  Mahasiswa Unusa diwajibkan untuk membuat blog tentang berita yang ada di website resmi Unusa dengan bertujuan meningkatkan soft skill yang dimiliki mahasiswa unusa .  Narasumber : Mursyidul Ibad, S.KM.,  

Resume Materi PKKMB indonesia emas ( mandiri dan bersatu dalam nilai gotong royong yang berintegritas) 

Gambar
 Sebagai mahasiswa Universitas Nahdlatul Ulama Indonesia, kita harus memiliki cita-cita yang tinggi karena tanggung jawab negara ada pada generasi penerus bangsa. Keberhasilan generasi penerus bangsa juga akan berpengaruh pada dunia karena seluruh dunia ini saling terhubung. Maka dalam hal ini peran mahasiswa sangatlah dibutuhkan. Karena mahasiswa merupakan pelajar yang berpendidikan tertinggi yang dimana para mahasiswa ini terlebih mahasiswa Unusa diharapkan dapat memecahkan permasalahan - permasalahan di dunia ini diantaranya ketidak merataannya akses air bersih dan listrik. Nasumber : Diah Satyani Saminarsih,M.sc   Tautan Blog Teman:  https://adhistymtr.blogspot.com/2023/09/day-1-3-indonesia-emas-mandiri-dan.html?m=1

Resume Materi PKKMB Menumbuhkan Critical Thinking  Untuk Menemukan Solusi Terbaik

Gambar
 Di Indonesia, hanya 31% dari populasi yang dapat melanjutkan studi ke perguruan tinggi pada tahun 2021. Namun, bagi kita yang mendapatkan kesempatan ini, kita harus memanfaatkannya sebaik mungkin. Untuk mencapai  titik ini tidaklah mudah.  Melanjutkan studi kuliah hingga lulus adalah cita-cita banyak orang. Setelah mencapai hal tersebut, kita sebagai mahasiswa Unusa harus memanfaatkan ilmu yang kita peroleh untuk kehidupan di sekitar kita. Tidak ada gunanya memiliki banyak ijazah jika kita tidak berusaha memanfaatkan ilmu yang telah kita dapatkan.    Narasumber : Ir. Arief Abdurrahman, ST,MT   Link Blog Teman : https://adhistymtr.blogspot.com/2023/09/day-1-5-strategi-menumbuhkan-critical.html?m=1

Resume Materi PKKMB TANTANGAN DAN PELUANG MAHASISWA DALAM REVOLUSI INDUSTRI 4.0 dan SOCIETY 5.0

Gambar
AI sudah tidak asing lagi bagi mahasiswa karena AI sangat membantu dan meringankan tugas mahasiswa seperti membuat resume, mencari referensi, atau mencari jurnal. Namun, kita harus berhati-hati agar tidak menggunakan AI secara berlebihan sehingga merusak kreativitas kita. Jadikan AI sebagai asisten untuk mempermudah tugas. Ada beberapa fakta yang perlu kita ketahui tentang AI diantaranya yaitu p enggunaan AI yang berlebihan sama dengan meremehkan kecerdasan kita, yang kedua yaitu k ecerdasan AI dapat membantu dalam mengakses jurnal. Yang ketiga adalah m anfaatkan AI sebagai database.    Oleh karena itu, diharapkan para mahasiswa terlebih mahasiswa Unusa tidak terlalu mengandalkan AI agar para mahasiswa bisa tetap berpikir kritis dan kreatif. Nasumber : Dr. Ginanjar Rahmawan Link Blog Teman : https://adhistymtr.blogspot.com/2023/09/tantangan-dan-peluang-mahasiswa-dalam.html?m=1  

Resume PKKMB Berintelektual dengan anti kekerasan seksual, anti perundungan menjadi remaja asyik tanpa usik

Gambar
   Bullying merupakan fenomena yang sering terjadi di lingkungan mahasiswa. Alasan terjadinya bullying adalah karena kurangnya pengawasan, kurangnya empati, dan merasa berbeda.  Bullying itu sendiri terdiri dari macam - macam jenis, yaitu bullying secara verbal, fisik, sosial, cyber bullying, dan seksual.  Jika kita menjadi korban bullying tersebut, maka kita harus melawannya. Karena sebenarnya meskipun dia salah, dan kamu benar, tidak juga membenarkan bahwa kamu punya hak untuk mengintimidasi dan memuaskan.    Oleh karena itu, setiap mahasiswa Unusa harus memiliki rasa empati,dan rasa menghormati yang tinggi agar praktek bullying ini tidak terjadi di kampus Unusa Nasumber : Hafid Algristian, dr.,SP.KJ.    Tautan dari teman : https://adhistymtr.blogspot.com/2023/09/day-1-berintelektual-dengan-anti.html?m=1

Resume Materi PKKMB UNUSA DALAM MENGIMPLEMENTASI MERDEKA BELAJAR KAMPUS MERDEKA

Gambar
 Unusa memiliki visi misi yaitu menjadi perguruan tinggi yang terkemuka di ASEAN. Untuk mewujudkan hal tersebut, Unusa menginginkan mahasiswanya memiliki dasar pengembangan karakter melalui kegiatan kurikuler.  Dasar pengembangan kurikuler ini memiliki 5 poin yaitu MK Agama, MK Aswaja, MK Kewirausahaan, Pancasila, dan Kewarganegaraan.  Dengan adanya 5 poin ini, diharapkan seluruh mahasiswa Unusa menjadi generasi yang "PERFECT" yaitu Professional, Entrepreneur, Rahmatan lil'alamin, Focus,Empowering, Creative, dan Talented.   Narasumber : Prof.Drs.Kacung Marijan,M.H,Ph.D & Kak Naufal Ilham     Link Blog Teman : https://adhistymtr.blogspot.com/2023/09/day-1.html

Resume Materi PKKMB Bebas Narkoba

Gambar
 Indonesia saat ini sedang mengalami kondisi darurat darurat. Beberapa faktor penyebab indonesia mengalami darurat narkoba adalah Indonesia memiliki kondisi geografis yang terbuka. Karena indonesia memiliki kondisi geografis yang terbuka, barang - barang narkoba dari berbagai negara dapat lebih mudah untuk diselundupkan masuk ke Indonesia.     Menurut Badan Narkotika Nasional (BNN), narkotika terbagi menjadi 3 golongan. Golongan pertama yaitu obat - obat seperti ganja, heroin, kokain, opium, katinon, MDMA/ECSTASY, dll. Narkotika golongan ini hanya dapat digunakan untuk tujuan pengembangan IPTEK dan tidak digunakan dalam terapi. Golongan kedua yaitu obat – obat seperti morfin, petidin, fentanil, metadon, dll. Narkotika golongan ini digunakan sebagai pilihan terakhir dalam pengobatan terapi. Untuk golongan ketiga yaitu obat - obat an seperti kodeina, buprenorfin, etilmorfina, nikokodina, polkidina, propiram, dll. Obat - obat ini memiliki ketergantungan yang ringan, tetapi bermanfaat dan

Resume Unusa Wajibkan Tiap Lulusan S1 Punya Sertifikat Kompetensi

Gambar
Surabaya  – Di zaman yang terus berkembang pesat ini, banyak perusahaan yang berlomba lomba dalam menguasai pasar. Untuk mewujudkan hal tersebut, perusahaan perusahaan tersebut menaikkan standarisasi lingkungan karyawannya demi meningkatkan daya saing yang dimilikinya. Agar mahasiswa Unusa dapat bersaing di pasar dunia kerja saat ini, Unusa mewajibkan tiap lulusannya memiliki sertifikat kompetensi.   Mahasiswa yang telah menyelesaikan jenjang pendidikannya harus mempunyai kompetensi dan bukti kompetensi untuk bisa memiliki daya saing. Karena itulah ada lembaga sertifikasi untuk mensertifikasi kompetensi sebuah profesi. “Kapan di dunia kerja tidak hanya ditanya lulusan apa tapi bisa apa? Nah pertanyaan bisa apa ini Merujuk pada kompetensi yang dimiliki (mahasiswa). Sehingga Unusa menyiapkan Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP),” ujar Ketua Lembaga Sertifikasi Profesi  Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya  (LSP Unusa) Ir Sukemi. Pria yang sering keluar Kemi ini menuturkan Unusa m